Ticker

6/recent/ticker-posts

Advertisement

Responsive Advertisement

Kelezatan Taperaos khas kuningan



 Kembali ketempat bekerja, sesuaimudik ke kamping halaman tidak berkesan jika tidak membawa oleh-oleh khas kampung untuk turut berbagi kelezatan dan kenikmatan kepada temen dan kerabat, makanan khas daerah masing-masing daerah tentu berbeda-beda tetapi setidaknya perbedaan makanan tersebut merupakan kekayaan kuliner nusantara. Ada yang singgah di kota kuningan, 

Jawa Barat sebuah kota di lereng gunung Ciremai, jangan lupa untuk membeli makanan khas kota tersebut, yakni tape ketan yang teruat dari beras ketan putih yang dimasak dan dibungkus dengan daun serat ditaburi ragi sehingga menjadi sebuah tape ketan yang lezat dan legit. 

Agar lebih mudah dibawa dan tahan lama, tape ketan dikemas dalam ember, tape ketan bisa temukan di kuningan kota tepatnya di dearah ancaran,cijoho,Dan Bandorasa.

 Bagi pedagang tape ketan, lebaran selalu jadi berkah pasalnya pada saat bulan ramadhan pesanan tape ketan naik pesat, bahkan pada masa mudik lebaran selalu menjadi berkah bagi pedagang tape ketan, dalam sehari bisa menjadi hingga 40 ember, Hal ini berbeda dengan hari biasanya paling banyak laku 10 ember. Tape ketan untuk satu ember ukuran kecil dibandrol dengan harga Rp. 50.000 dan ukuran ember besar dibandrol Rp. 70.000.

sebagian masyarakat menganggap pembuatan makanan tape ketan merupakan tradisi turun temurun dari masyarakat desa Tarikolot, kecamatan cibingbin,kabupaten Kuningan, jawa barat.

 pemasaran tape ketan produksi desa cibereum tersebut tidak hanya mencakup wilayah lokal kuningan, tetapi sudah mencapai luar derah di jawa barat, seperti Tegal, Pekalongan, Purwokerto, Hingga Jakarta.

Posting Komentar

0 Komentar